Mancanegara Musik 80'an Dangdut Malaysia Reggae Lagu Religi Lagu Anak Radio Artikel

PROFIL WESTLIFE | CHORD DAN LIRIK LAGU WESTLIFE

Westlife adalah sebuah boyband dari Irlandia yang beranggotakan Shane Filan, Kian Egan, Nicky Byrne, dan Mark Feehily. Mereka terbentuk pada tanggal 3 Juli 1998 dan membubarkan diri pada tanggal 23 Juni 2012. Satu anggota lainnya, Bryan McFadden, keluar pada 9 Maret 2004 agar dapat meluangkan lebih banyak waktu untuk kehidupan keluarganya dengan mantan anggota Atomic Kitten, Kerry Katona, meski mereka kemudian berpisah dan dia mengganti ejaan nama depannya menjadi 'Brian'.
Band ini terbukti sukses di Irlandia dan Britania Raya, dengan keberhasilannya mencetak 14 single nomor satu antara tahun 1999 dan 2005, antara lain:
"Swear It Again" (1999)
"If I Let You Go" (1999)
"Flying Without Wings", dengan BoA (dimuat di lagu tema film Pokémon 2000) (1999)
"I Have a Dream"/"Seasons In The Sun" (cover dari ABBA dan Terry Jacks) (1999)
"Fool Again" (2000)
"Against All Odds (Take A Look At Me Now)" (duet dengan Mariah Carey) (cover dari Phil Collins) (2000)
"My Love" (2000)
"Uptown Girl" (cover dari Billy Joel) (2001)
"Queen Of My Heart" (2001)
"Try Again" (2001)
"World of Our Own" (2002)
"Unbreakable" (2002)
"Mandy" (cover dari Barry Manilow) (2003)
"You Raise Me Up" (2005)
Tidak semua single yang mereka buat mencapai peringkat pertama di tangga lagu Britania Raya:
"What Makes a Man" (2000) #2
"Bop Bop Baby" (2002) #5
"Tonight/Miss You Nights" (2003) #3
"Hey Whatever" (2003) #4
"Obvious" (2004) #3
Westlife juga empat kali berturut-turut memenangkan penghargaan "Record of the Year" ITV dengan single mereka "Flying Without Wings", "My Love", "Mandy", dan "You Raise Me Up". Di Indonesia album perdana mereka berhasil mendapat penghargaan 20 kali platinum untuk penjualan lebih dari satu juta kopi. Westlife memegang rekor untuk album asing terlaris dalam sejarah musik Indonesia dan juga merupakan satu-satunya artis internasional yang mampu menjual sebuah album di atas satu juta unit di wilayah Indonesia.
Westlife tidak berhasil menembus industri permusikan di Amerika Serikat, walaupun single perdana mereka, "Swear it Again", pada waktu itu cukup populer di radio dan MTV AS. Pada acara MTV TRL, video klip "Swear it Again" pernah diminta beberapa kali, dan masuk pada chart "hot 100" di salah satu majalah di AS (Billboard Magazine) edisi musim panas di urutan ke-20. Album debut mereka gagal setelah dirilis pada 2000 dan itulah satu-satunya album mereka yang dirilis di sana. Band ini sangat terkenal di Asia, Eropa, Australia, dan beberapa negara di Amerika selain AS.
Seperti boyband lainnya, album-album mereka ditujukan kepada para remaja perempuan, walaupun ada juga penggemar mereka yang pria. Beberapa kali Westlife pernah tampil di beberapa tempat komunitas gay.
Pada Oktober 2011 Westlife mengumumkan bahwa mereka akan membubarkan diri setelah tur mereka selesai pada bulan Juni 2012.

Original source : https://id.wikipedia.org/wiki/Westlife


Daftar Chord dan Lirik Lagu

Westlife - Beter Man views
Westlife - I Have A Dream views
Westlife - I Have A Dream [Tab] views
Westlife - My Love [Tab views
Westlife - You Raise Me Up, I Am Strong When I Am On Your Shoulders views

Lihat Profil Artis Lainnya :

One Direction
The Dance Company
Grada
Yovie and His Friends
Michael Says
Hael Husaini
Melly Goeslaw | Potret
Rida Sita Dewi
Canonball
Kiky Fadillah
Payung Teduh
Tito
Jo Klithik
Camelia Putri
D'Cinnamons

Artis/ Band:

celia cruz Celia Cruz
Celia Cruz (lahir dengan nama Celia de la Caridad Cruz Alfonso di Havana, Kuba, 21 Oktober 1925 meninggal di Fort Lee, New Jersey, Amerika Serikat, 16 Juli 2003 pada umur 77 tahun) adalah penyanyi be...
fiersa besari Fiersa Besari
Fiersa Besari adalah seorang penulis, musisi, dan traveler asal Bandung. Fiersa merupakan penulis yang dikenal lewat karya buku dan lagu-lagunya yang puitis. Dia telah menerbitkan 3 buku yang berjudul...
blink 182 Blink 182
Blink-182 adalah grup musik pop punk asal Amerika Serikat yang beranggotakan trio Mark Hoppus, Matt Skiba, dan Travis Barker dengan mantan personel mereka Scott Raynor dan Tom DeLonge. Mereka telah me...
alter bridge Alter Bridge
Alter Bridge adalah Rock band berasal dari Orlando, Florida. Band ini sebagian terbentuk dari bekas anggota band Creed yaitu Mark Tremonti (gitar dan vokal), Brian Marshall (bass) dan Scott Phillips (...
alexandre desplat Alexandre Desplat
Alexandre Michel Gérard Desplat (bahasa Perancis: [a.lk.sd ds.pla]; lahir 23 Agustus 1961) adalah penggubah film Perancis. Ia memenangi satu Academy Award atas karyanya dalam film The Grand Budapest ...

Follow kami :





Download Aplikasi Android:


Chord Gitar Lainnya

Yudi Kemal - Cinta Segi Tiga
Wizzy - I`m Sorry
Biya Pink Pink - Jadikan Aku Istri Muda
Vita Alvia - Akhir Sebuah Cerita
Poppy Capella - Honey Bunny
Emily Young - Bener Opo Ora Yo
GAC - Never Leave Ya
Astrid - Aku Bisa Apa
Mikha Tambayong - Temukan Jawabannya
Lyodra - Sabda Rindu
Raisa - Tentang Cinta
LSista - Bandara Kulon Progo
Didi Kempot - Entenono dari kunci gitar C
TULUS - Hati hati di jalan kunci C
Andien - Belahan Jantungku

Tangga Lagu Musik Indonesia

1. LISA - LALISA
2. Jamie Miller - Here's Your Perfect
3. Kaleb J - It's Only Me (Studio Version)
4. Sezairi - It's You
5. dhruv - double take
6. LISA - MONEY
7. Madison Beer - Reckless
8. Lyodra - Pesan Terakhir
9. BTS - Permission to Dance
10. Ndarboy Genk - Mendung Tanpo Udan

Kata Kunci yang sering digunakan dalam pencarian chord gitar: