Mancanegara Musik 80'an Dangdut Malaysia Reggae Lagu Religi Lagu Anak Radio Artikel

PROFIL AEROSMITH | CHORD DAN LIRIK LAGU AEROSMITH

Aerosmith adalah kelompok musik rock terkenal dari Amerika Serikat. Walaupun mereka dibentuk di Boston, Massachusetts, tidak ada anggotanya yang berasal dari sana. Tiga anggotanya, Steven Tallarico (Tyler), Joe Perry, dan Tom Hamilton bertemu di Sunapee, New Hampshire di akhir 1960-an namun belum membentuk sebuah band. Tyler berasal dari Yonkers, New York, Perry dari Hopedale, Massachusetts, dan Hamilton dari New London, New Hampshire. Pada 1970, ketiganya memutuskan untuk membentuk band, dan pindah ke Boston, Massachusetts.
Joe Perry dan Tom Hamilton pindah ke Boston pada September 1970. Di sana mereka bertemu dengan Joey Kramer, yang kebetulan berasal dari Yonkers, New York, dan kenal dengan Steven Tallarico (kemudian menjadi Tyler). Setelah itu mereka mendengar Perry dan Hamilton bermain dan Kramer setuju untuk bergabung. Steven Tyler kemudian datang ke Boston pada Oktober 1970 dan Aerosmith dilahirkan. Mulanya Ray Tabano bermain rhythm gitar namun ia digantikan pada 1971 oleh Brad Whitford dari Reading, Massachusetts. Selain periode dari Juli 1979 sampai April 1984, inilah formasi tetap Aerosmith.
Tahun 1972, Aerosmith menandatangani kontrak dengan label rekaman Columbia Records. Tak lama kemudian mereka merilis serangkaian album yang meraih sertifikat penjualan Gold dan Platinum Album. Selama tahun 70an Aerosmith memiliki jadwal tur yang sangat padat dan lagu-lagu mereka selalu berhasil memuncaki tangga lagu di berbagai negara. Tahun-tahun ini adalah era kesuksesan Aerosmith. Di akhir dekade ini Aerosmith menjadi band rock paling populer di dunia dan memiliki fans yang bernama Blue Army.
Sayangnya, kecanduan narkoba dan konflik internal dalam band membawa Aerosmith dalam perpecahan. Ujungnya Joe Perry dan Brad Withford memutuskan untuk keluar dari band pada tahun 1979 dan 1981.
Antara tahun 1980 sampai 1984 bisa dibilang merupakan masa terpuruk bagi Aerosmith. Mereka sempat merilis satu album berjudul Rock in a Hard Place yang berhasil mendapat sertifikat penjualan Gold Album namun gagal menyamai kesuksesan mereka sebelumnya.
Joe Perry dan Brad Withford kembali ke Aerosmith pada tahun 1984 dan band ini menandatangani kontrak dengan Geffen Records. Setelah tur comeback mereka, Aerosmith merilis album Done With Mirrors pada tahun 1985 yang mendapat banyak sekali pujian tetapi gagal meraih kesuksesan secara komersil.
Aerosmith kembali meraih kesuksesan mereka setelah berkolaborasi dengan grup Rap Run-D.M.C. pada tahun 1986. Dan puncaknya pada tahun 1987 mereka merilis album Permanent Vacation yang berhasil meraih sertifikat penjualan Multi-Platinum. Aerosmith-pun kembali meraih popularitas yang sama seperti pada tahun 70an.
Sampai saat ini, Aerosmith adalah band amerika yang tersukses dalam hal penjualan album. Total penjualan album mereka adalah 150 juta kopi. Dan total sertifikat penjualan yang berhasil mereka raih adalah 25 gold album, 18 platinum album, dan 12 multi-platinum album. Pada tahun 2001, Aerosmith masuk ke dalam Rock and Roll Hall of Fame. Dua tahun kemudian toxic twin Steven Tyler dan Joe Perry masuk ke dalam Songwriters Hall of Fame.

Original source : https://id.wikipedia.org/wiki/Aerosmith

Lihat Profil Artis Lainnya :

Ed Sheeran
Flanella
Brand New Storm
Fieya Julia
Firman Siagian
Denina
Gisel & Abirama
The Banery
Seventeen
Putri Sagita
Enter band [indie]
Robin Hood
Zidan feat. Tri Suaka
Just Music Official
2RT Feat Ugho

Artis/ Band:

david cook David Cook
David Roland Cook (lahir di Houston, Amerika Serikat, 20 Desember 1982; umur 34 tahun) adalah seorang musikus rock dari Amerika Serikat. Pada tanggal 21 Mei, 2008, ia dinobatkan sebagai pemenang dari ...
ariana grande Ariana Grande
Ariana Grande Venti Tall (lahir 26 Juni 1993) (/rin rnde/) adalah seorang penyanyi dan aktris Amerika Serikat. Dia memulai kariernya di musikal 13 di Broadway, sebelum memerankan peran Cat Valentine d...
burzum Burzum
Burzum proyek solo musisi black metal Norwegia Varg Vikernes yang dimulai pada tahun 1991. Mulanya ia menggunakan nama panggung Count Grishnackh. Vikernes telah menjalani hukuman penjara karena pembun...
Derby Romero Derby Romero
Derby Romero yang bernama lengkap Martua Rumero Derby Nainggolan (lahir di Bandung, 8 Juni 1990; umur 23 tahun) adalah pemeran Indonesia. Pemeran ini dikenal setelah bermain dalam film Petualangan She...
rafflesia Rafflesia
Rafflesia adalah genus tumbuhan bunga parasit. Ia ditemukan di hutan hujan Indonesia oleh seorang pemandu dari Indonesia yang bekerja untuk Dr. Joseph Arnold tahun 1818, dan dinamai berdasarkan nama T...
Ika Putri Ika Putri
Ika Putri Widyaningtyas (dikenal sebagai Ika Putri, lahir di Surabaya, Jawa Timur, 15 Maret 1986) adalah seorang penyanyi pop berkebangsaan Indonesia....
diana ross Diana Ross
Diana Ross (lahir dengan nama asli Diane Ernestine Earle Ross di Detroit, Amerika Serikat, 26 Maret 1944; umur 73 tahun) merupakan seorang penyanyi, pencipta lagu, dan aktris berkebangsaan Amerika Ser...
Irwansyah Irwansyah
== Irwansyah (lahir di Jakarta, 6 Maret 1985; umur 29 tahun) adalah seorang aktor dan penyanyi asal Indonesia yang berdarah Minangkabau.[1][2][3] Sinetron yang pernah dibintanginya antara lain Senandu...
five for fighting Five For Fighting
Vladimir John Ondrasik III (lahir 7 Januari 1965), dikenal dengan nama panggung Five for Fighting, adalah seorang penyanyi dan penulis lagu asal Amerika. Dia paling dikenal akan rock berbasis pianonya...
indonesia raya Indonesia Raya
Indonesia Raya adalah lagu kebangsaan Republik Indonesia. Lagu ini pertama kali diperkenalkan oleh komponisnya, Wage Rudolf Soepratman, pada tanggal 28 Oktober 1928 pada saat Kongres Pemuda II di Bata...
delilah Delilah
Simson (Ibrani: imon, Tiberias imôn, Arab: Syamsyun/Sam'un; bahasa Inggris: Samson) adalah hakim ketiga dari terakhir dalam zaman Anak-anak Israel kuno, diceritakan dalam kitab suci Yahudi, Tanakh ...
Soul ID Soul ID
Soul ID merupakan sebuah grup musik asal Indonesia yang dibentuk pada tahun 2002. Grup musik ini sekarang beranggotakan 3 orang yaitu EndrumarcH (rapper), Tabib Qiu (rapper) dan Jaydee (penyanyi). Gen...

Follow kami :





Download Aplikasi Android:


Chord Gitar Lainnya

Mikha Angelo - Soulmate
Ifan (Seventeen) - Tandak Sambas
Yura Yunita - Kasih Jangan Kau Pergi
Gisel - Cara Lupakanmu
Emily Young - Bener Opo Ora Yo
Lyla - Magic
Windra - Pulang Lah
Peterpan - Mimpi Yang Sempurna [tab]
Didi Kempot - Badher Saradan, loro aku keloro-loro ngempet roso tresno
Vidi Aldiano - Hingga Nanti (feat Andien)
The Rain - Berkunjung Ke Kotamu
Adera - Catatan Kecil, Bila ingin hidup damai di dunia (Kunci Dasar Mudah C)
Young Lex - Slow (feat Gamaliel)
Ai Khodijah - Ya Allah Lindungilah Kami, Hanya PadaMu Ku Berlindung
Tulus - Monokrom

Tangga Lagu Musik Indonesia

1. LISA - LALISA
2. Jamie Miller - Here's Your Perfect
3. Kaleb J - It's Only Me (Studio Version)
4. Sezairi - It's You
5. dhruv - double take
6. LISA - MONEY
7. Madison Beer - Reckless
8. Lyodra - Pesan Terakhir
9. BTS - Permission to Dance
10. Ndarboy Genk - Mendung Tanpo Udan

Kata Kunci yang sering digunakan dalam pencarian chord gitar: